Pemanfaatan Limbah Kayu Ulin di Kalimantan Timur untuk Produk Souvenir dengan Teknik Ukir Utilization of Ulin Waste in East Kalimantan for Souvenir Products with Carving Technique Section Articles

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Rahmat Rusmanur
Edi Eskak
Yonatan Radithya
Irfa'ina Rohana Salma
Ali Efendi
Wahyono

Abstract

Limbah kayu ulin di Kalimantan Timur belum dimanfaatkan secara optimal. Seiring dengan pesatnya industri pariwisata di daerah tesebut, maka limbah kayu ini dapat dimanfaatkan untuk bahan pembuatan produk souvenir. Kayu sangat keras sehingga perlu dilakukan pengkajian untuk pemanfaatannya menjadi produk souvenir dengan teknik ukir. Metode yang digunakaan adalah kualitatif deskriptif. Hasilnya dapat diketahui bahwa: (1) kayu ulin memiliki keawetan dan kekerasan kelas I yaitu sangat awet dan sangat keras, (2) dapat diukir dengan peralatan yang tajam, (3) penerapan ornamen yang berciri khas daerah, (4) menggunakan peralatan bantu mesin tepat guna, dan (5) perlu memiliki ketrampilan dalam pengoperasian alat kerja.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Rahmat Rusmanur, Edi Eskak, Yonatan Radithya, Irfa’ina Rohana Salma, Efendi, A., & Wahyono. (2023). Pemanfaatan Limbah Kayu Ulin di Kalimantan Timur untuk Produk Souvenir dengan Teknik Ukir. Prosiding Seminar Nasional Industri Kerajinan Dan Batik, 4(1), A.03 1-11. Retrieved from https://proceeding.batik.go.id/index.php/SNBK/article/view/188

Most read articles by the same author(s)